Last Updated on Oktober 21, 2022 by riandi
Banyak orang yang mulai memerlukan bantuan untuk bisa menampilkan layar dari laptop ke bagian proyektor. Untung saja, sudah ada beberapa jenis cara menampilkan layar laptop ke proyektor yang sangat cocok dicoba tanpa harus memakan banyak waktu.
Sebenarnya untuk bisa mencoba menampilkan bagian dari layar laptop masing-masing ke proyektor yang ada, perlu disesuaikan dengan jenis perangkatnya. Bagi yang ingin tahu lebih detail terkait dengan jenis caranya, sebaiknya simak beberapa panduan lengkap yang ada di bawah ini:
Menggunakan Windows 10
Untuk jenis cara menampilkan layar laptop ke proyektor yang pertama, setiap orang bisa menggunakan bantuan dari perangkat seperti Windows 10. Tanpa harus memakan banyak waktu, sebaiknya simak dahulu panduan lengkapnya agar nanti setiap orang lebih mempraktikkan setiap cara berikut ini:
- Mulai dengan menyiapkan semua perangkat yang diperlukan untuk kebutuhan ini.
- Jangan lupa untuk membuka laptopnya dan pastikan memiliki baterai penuh.
- Setelah itu, jangan lupa untuk masuk ke menu Display Setting.
- Tunggu sampai semua bagian dimunculkan terutama untuk menu lebih lengkap.
- Jika sudah selesai, maka hanya perlu memilih Opsi untuk Advanced Setting.
- Nanti akan diarahkan secara otomatis ke bagian untuk Control Panel.
- Setelah itu, langsung saja cari bagian untuk melakukan Duplicate.
- Terakhir, tunggu sampai layar laptop akan ditampilkan di bagian proyektor.
Memanfaatkan Perangkat Windows 7
Sementara itu, ada pula cara lainnya yang jangan sampai terlewatkan, terutama bagi yang ingin menggunakannya untuk jenis perangkat Windows 7. Apalagi pada masa sekarang ini, memang masih banyak orang yang memilih untuk tetap menggunakan Windows 7 dalam kegiatan rutin.
Untuk cara menampilkan layar laptop ke proyektor yang kedua ini, sebenarnya tidak akan memakan banyak waktu dan beberapa menit saja. Bagi yang ingin mencoba langsung, setiap orang bisa segera memahami panduan yang ada berikut ini agar semuanya menjadi lebih cepat:
- Setiap pengguna hanya perlu mencoba untuk membuka Windows di laptop.
- Nantinya akan bisa langsung masuk ke bagian untuk Control Panel.
- Setelah itu, coba untuk memilih menu yang dikhususkan pada Hardware.
- Tunggu sampai muncul semua menu di sana sebelum memilih melanjutkan.
- Kemudian cukup menekan bagian untuk Connect ke Projector nantinya.
- Jika sudah, maka hanya perlu menunggu prosesnya sampai selesai dahulu.
- Nanti akan ada beberapa opsi, dan pilih sesuai dengan kebutuhan. Sebaiknya memilih untuk Duplicate saja dan tunggu hasilnya tertampil di proyektor.
Memakai Perangkat Mac
Selanjutnya, ada cara yang lainnya yang dapat dicoba dengan mudah, terutama bagi yang sejak awal menggunakan bantuan dari perangkat Mac. Tanpa harus merasa bingung lagi, simak tata caranya yang lengkap untuk bisa dicoba secara langsung dalam uraian di bawah ini:
- Mulai dengan menyambungkan dahulu kabelnya dan pastikan memang tidak salah.
- Jangan lupa untuk memilih jenis kabel yang sesuai dengan kebutuhan. Namun jika ada masalah, maka sebaiknya gunakan saja hub connector.
- Selanjutnya, hanya perlu masuk ke bagian Pengaturan di laptop masing-masing.
- Cari menu yang berkaitan dengan hardware dan coba cari projector.
- Jika sudah ditemukan, maka hanya perlu memilih untuk menyambungkan.
- Tunggu selama beberapa waktu sampai prosesnya berhasil sesuai dengan keinginan.
Beberapa jenis cara menampilkan layar laptop ke proyektor di atas bisa digunakan dan dipraktikkan dengan mudah tanpa memakan banyak waktu. Ada yang bisa dicoba hanya dengan bantuan dari perangkat Windows dan ada pula yang membutuhkan bantuan dari perangkat Mac.